Page 50 - Modul Sirkulasi Darah_Neat
P. 50
Kegiatan Pembelajaran 3
“Gangguan/Kelainan pada
Sistem Sirkulasi Manusia “
Tujuan Pembelajaran
Pengetahuan
Peserta didik mampu menganalisis gangguan/ kelainan/ penyakit
pada sistem sirkulasi
Peserta didik mampu mengaitkan kelainan pada sistem sirkulasi
darah manusia dengan perkembangan teknologi
Keterampilan
• Peserta didik mampu membuat karya ilmiah atau laporan diskusi
mengenai pemanfaatan teknologi untuk mengatasi kelainan pada
sistem sirkulasi darah manusia
36