Page 6 - STATUS MANUSIA
P. 6

QS. 16:95         Dan  janganlah  kamu  tukar  perjanjianmu  dengan  Allah  dengan

                                 harga yang sedikit (murah), sesungguhnya apa yang ada di sisi
                                 Allah, itulah yang lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.
               QS. 48:10         Bahwasanya  orang-orang  yang  berjanji  setia  kepada  kamu
                                 sesungguhnya mereka berjanji setia kepada Allah. Tangan Allah
                                 di  atas  tangan  mereka,  maka  barangsiapa  yang  melanggar
                                 janjinya  niscaya  akibat  ia  melanggar  janji  itu  akan  menimpa
                                 dirinya sendiri dan barangsiapa menepati janjinya kepada Allah
                                 maka Allah akan memberinya pahala yang besar


               QS. 8:27          Hai  orang-orang  yang  beriman,  janganlah  kamu  mengkhianati
                                 Allah  dan  Rasul  (Muhammad)  dan  (juga)  janganlah  kamu
                                 mengkhianati  amanat-amanat  yang  dipercayakan  kepadamu,
                                 sedang kamu mengetahui
               QS. 2:83          Dan  (ingatlah),  ketika  Kami  mengambil  janji  dari  Bani  Israil
                                 (yaitu): Janganlah kamu menyembah selain Allah, dan berbuat
                                 baiklah kepada ibu bapak, kaum kerabat, anak-anak yatim, dan
                                 orang-orang  miskin,  serta  ucapkanlah  kata-kata  yang  baik
                                 kepada  manusia,  dirikanlah  shalat  dan  tunaikanlah  zakat.
                                 Kemudian  kamu  tidak  memenuhi  janji  itu,  kecuali  sebahagian
                                 kecil daripada kamu, dan kamu selalu berpaling.


               B. TUGAS POKOK MANUSIA

               1.  Tugas Pokok MANUSIA ADALAH MENYEMBAH ALLAH

               QS. 51:56         Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya
                                 mereka menyembah-Ku.
               QS. 21:25         Dan  Kami  tidak  mengutus  seorang  rasulpun  sebelum  kamu,
                                 melainkan Kami wahyukan kepadanya: "Bahwasanya tidak ada
                                 Tuhan  (yang  hak)  melainkan  Aku,  maka  sembahlah  olehmu
                                 sekalian akan Aku".
               QS. 53:62         Maka bersujudlah kepada Allah dan sembahlah (Dia).

               2.  Perwujudan  Dari  Menyembah  Allah  Adalah  Melakukan  4  Hal
                   Sebagai Berikut:

               a.  Membaca Perintah Dan Larangan Allah


               QS. 29:45         Bacalah  apa  yang  telah  diwahyukan  kepadamu,  yaitu  Al  Kitab
                                 (Al  Qur'an)  dan  dirikanlah  shalat.  Sesungguhnya  shalat  itu
                                 mencegah  dari  (perbuatan-perbuatan)  keji  dan  mungkar.  Dan


               STATUS MANUSIA                                                                                 5
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11