Page 14 - MAJALAH MULIA EDISI OKTOBER 2021 VERSI ONLINE-dikompresi
P. 14

JENDELA UTAMA




               ”Mereka adalah pemuda-pemu-      jinya kepada Allah Subhanahu Wa-
            da yang beriman kepada Tuhan  ta’ala. Allah berfirman yang art-
            mereka, dan Kami tambah pula un-    inya,  ”(Yaitu)  orang-orang  yang
            tuk mereka petunjuk.” (QS al-Kahfi  memenuhi janji Allah dan tidak
            [18]: 13).                          merusak  perjanjian.”  (QS  Ar-Ra’d
               Beberapa orang meringkas ciri  [13]: 20).
            para  pemuda,  yang  di singgung       Kelima, mereka tidak ragu-ragu
            Al-Quran.  Sebagaian menyebutnya  dalam berkorban dengan jiwa dan
            karakteristik pemuda masa depan:    harta mereka  untuk  kepentingan
               Pertama, pemuda yang sela-       Islam. ”Sesungguh nya orang-orang
            lu menyeru kepada  al-haq (kebe-    yang beriman itu hanyalah orang-
            naran). ”Dan di antara orang-orang  orang yang percaya (beriman) ke-
            yang Kami ciptakan ada umat yang  pada Allah dan Rasul-Nya, kemu-
            memberi petunjuk dengan hak, dan  dian me reka tidak ragu-ragu dan
            dengan yang hak itu (pula) mere-    mereka berjuang (berjihad) dengan
            ka menjalan kan keadilan.” (QS Al-  harta dan jiwa mereka pada jalan
            A’raf [7]: 181).                    Allah. Mereka itulah orang-orang
               Kedua, mereka mencintai Allah  yang benar.” (QS Al-Hujurat [49]:
            dan Allah pun mencintai me reka.  15).
            ”..maka kelak Allah akan men-          Keenam, mereka yang (tumbuh)
            datangkan suatu kaum yang Allah  selalu beribadah kepada Allah dan
            mencintai mereka dan merekapun  hatinya senantiasa terpaut dengan
            mencintai-Nya, yang bersikap lemah  masjid. Rasulullah     bersabda,
            lembut terhadap orang yang muk-     ”Ada tujuh (7) golongan yang akan
            min, yang bersikap keras terhadap  mendapatkan naungan Allah pada
            orang-orang kafir, yang berjihad  hari tidak ada naungan selain nau-
            dijalan Allah, dan yang tidak takut  ngan-Nya,  (yaitu):  pemimpin yang
            kepada celaan  orang yang suka  adil, pemuda yang (tumbuh) se lalu
            mencela. Itulah karunia Allah, diber-  beribadah kepada Allah, orang la-
            ikan-Nya kepada siapa yang dike-    ki-laki yang hatinya terpaut den-
            hendaki-Nya, dan Allah Maha luas  gan masjid, dua orang yang saling
            (pemberian-Nya), lagi Maha Menge-   mencintai karena Allah, orang la-
            tahui.” (QS Al-Maidah [5]: 54).     ki-laki yang  senantiasa mengingat
               Ketiga,  saling melindungi dan  Allah (berdzikir kepada-Nya) da-
            saling mengingatkan satu sama  lam keseharian sampai air matanya
            lain dalam urusan  agama.  ”Dan  mengalirkan,  orang  laki-laki yang
            orang-orang yang beriman, le laki  diajak seorang wanita yang mulia
            dan perempuan, sebahagian mer-      lagi cantik lalu ia berkata, ”Aku ta-
            eka (adalah) menjadi penolong  kut kepada Allah yang menguasai
            bagi sebahagian yang lain. Mere-    seluruh alam”, dan orang laki-laki
            ka menyuruh (menger jakan) yang  yang bersedekah dan menyembu-
            ma’ruf, mencegah dari yang munk-    nyikan (amal) sedekahnya sehing-
            ar, mendirikan shalat, menunaikan  ga tangan kiri nya tidak mengetahui
            zakat dan mereka taat pada Allah  apa  yang  disedekahkan  tangan
            dan Rasul-Nya. Mereka itu akan  kanannya.” (HR Bukhari dan Mus-
            diberi  rahmat oleh  Allah; sesung-  lim).
            guhnya Allah Maha Perkasa lagi         Semoga akan banyak lahir-lahir
            Maha  Bijak sana.” (QS At-Taubah  para pemuda tanggung, yang ber-
            [9]: 71).                           jalan di bawah naungan wahtu dan
               Keempat, yang memenuhi jan-      sunnah.*Ahmad



             12  MULIA | Safar 1443/Oktober 2021
   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19