Page 3 - RPP_Made Widioka flip pdf
P. 3
Kegiatan Pembelajaran
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran dengan
memberikan salam, menanyakan keadaan
siswa, berdoa dan melakukan ice breaking
lagu profil pelajar pancasila
(https://www.youtube.com/watch?
v=iOBN_5ICM_g)
2. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
hari ini.
3. Guru dan siswa membuat keyakinan kelas
bersama.
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN
Inti Diferensiasi Konten
Siswa membaca materi ajar tentang konsep peta,
mengamati gambar, menonton video
pembelajaran tentang komponen peta.
Guru bersama siswa melakukan tanya jawab
tentang materi ajar dan video yang sudah diamati.
Pertanyaan pemandunya adalah apa saja
komponen-komponen yang harus dimiliki oleh
sebuah peta yang baik?
Siswa menyimak penguatan dari guru