Page 7 - Salinan dari E-MODUL SISWA (4)_Neat
P. 7
TAHAPAN CASE STUDY
Adapun tahapan dari studi kasus adalah sebagai berikut:
Orientasi siswa pada masalah, Siswa disajikan masalah
yang sudah disediakan pada e-modul.
Mengorganisasikan siswa untuk belajar, siswa dibagi
menjadi kelompok belajar yang terdiri dari 4-6. siswa
membaca dan menganalisis kasus yang tersedia.
Membimbing penyelidikan individual maupun
kelompok, siswa diberi waktu untuk mendiskusikan dan
mengembangkan penyelesaian kasus terkait materi.
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya, siswa
diminta untuk membuat laporan hasil diskusi terkait
penyelesaian kasus didukung sumber yang relevan.
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalah, siswa diminta untuk mempresentasikan hasil
diskusinya
V
E-Modul Pembelajaran Biologi