Page 8 - Salinan dari E-MODUL SISWA (4)_Neat
P. 8
PETUNJUK
PENGGUNAAN
Baca petunjuk penggunaan e-modul dengan cermat
dan pelajari setiap kegiatan pada modul ini secara
runtut
Setelah baca modul, kerjakan soal evaluasi, kemudian
lihatlah kesesuaian jawaban dan hitung skor sesuai
umpan balik
Pada daftar isi, anda dapat klik secara otomatis
bagian sub materi yang ingin anda tuju
E-modul ini dilengkapi dengan studi kasus, video,
latihan soal, gambar dan tombol yang interaktif
Petunjuk icon/tombol pada e-modul:
Jika ingin kembali ke halaman utama bisa mengklik
tombol seperti gambar di samping
Jika ingin kembali ke halaman sebelumnya bisa
mengklik tombol seperti gambar di samping
Jika ingin ke halaman selanjutnya bisa mengklik
tombol seperti gambar di samping
Video youtube berisi materi, dilihat dengan mengklik
pada video
Klik tombol seperti disamping untuk mengumpulkan
jawaban
VI
E-Modul Pembelajaran Biologi