Page 17 - E-modul Berbasis Etnomatematika Materi Barisan dan Deret Aritmatika fix
P. 17
Sebelumnya Berikutnya
D Menentukan Contoh Soal dan Pembahasan
Bisa dong inong
Contohnya nih, misal pada setiap
Gam, dari pembagian
formasi:
formasi tari saman
1. Berapakah jumlah penari pada
diatas bisakah kamu barisan ke-1 di formasi 1?
memberikan contoh 2. Berapakah jumlah penari pada
barisan terakhir di formasi 2?
soal dan
3. Berapakah jumlah penari pada
pembahasannya? barisan ke-1 di formasi 3?
4. Tentukan rumus untuk mencari
suku ke-n di formasi 4?
Berdasarkan dialog diatas, dapat kita simpulkan bahwa dalam
kehidupan sehari-hari banyak kita temukan permasalahan yang
bisa kita selesaikan contohnya pada tari saman menggunakan
rumus barisan aritmatika.
12