Page 16 - FIQIH SOSIAL
P. 16

16

    dengan biaya besar sejatinya untuk kelancaran lalu

    lintas malah berubah fungsi menjadi pasar.
       Kalau  memang  sejak  awal  ingin  dijadikan  pasar,

    tentu  harus  diubah  peruntukannya  di  Dinas  Tata
    Kota, bukan dengan melakukan tindakan menyalahi
    apa-apa yang telah diatur sebelumnya.

       Misalnya, kawasan kaki lima yang amat terkenal di
    Jogjakarta, seandainya memang dianggap punya nilai
    ekonomis dan daya tarik khusus, bisa saja ditetapkan
    jalan  Malioboro  itu  memang  tertutup  untuk  lalu
    lintas  kendaran,  diubah  peruntukannya  menjadi
    kawasan wisata dan sentra ekonomi.

       Namun  kalau  peruntukannya  masih  untuk  lalu

    lintas jalan dan kendaraan, tentu bukan hal yang baik
    untuk  melanggar  apa-apa  yang  telah  dirancang
    dengan baik.

    6. Galian di Jalan


























                           muka  | daftar isi
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21