Page 18 - E-Modul DDTK
P. 18
M O D U L A J A R D A S A R - D A S A R
MODUL AJAR DASAR-DASAR
G
I
K
L
I
A
E
N
A
K
E
T
R
N
K
A
K
I
TEKNIK KETENAGALISTRIKAN
N
T
E
T
S
Berikut gambar bagian-bagian pada Osiloskop.
Gambar 8. Bagian-bagian pada Osiloskop
1. Layar tampilan gambar gelombang
2. Terminal kalibrasi
3. Pengatur intensitas cahaya
4. Pengatur fokus cahaya
5. Tombol power
6. Konektor probe channel 1
7. Tombol untuk meng-ground-kan tampilan sesuai channel
8. Konektor probe channel 2
9. Pengatur volt/div channel 1
10. Pengatur posisi vertikal sinyal yang terbentuk dari channel 1
11. Pengatur volt/div channel 2
12. Pengatur posisi vertikal sinyal yang terbentuk dari channel 2
13. Pengatur posisi horizontal sinyal yang terbentuk
14. Pengatur sumber yang ditampilkan pada layar
15. Pengatur time/div.
C. Cara Penggunaan Alat Ukur dan Alat Uji Kelistrikan
1) Cara Penggunaan Multimeter
Gambar 9. Penggunaan Multimeter untuk pengukuran tahanan
15