Page 17 - E-Modul Termokimia Berbasis POGIL
P. 17
Kegiatan
Kegiatan
Pembelajaran 2
Pembelajaran 2
Exploration
Exploration
Biogas adalah salah satu sumber energi terbarukan yang
dihasilkan dari proses fermentasi anaerobik bahan organik
seperti limbah pertanian, kotoran ternak, dan sampah organik.
Proses ini menghasilkan campuran gas, terutama metana (CH₄)
dan karbon dioksida (CO₂), yang dapat digunakan sebagai bahan
bakar. Salah satu keunggulan biogas adalah kemampuannya
untuk mengurangi emisi gas rumah kaca dan memanfaatkan
limbah organik yang tidak terpakai. Reaksi pembentukan biogas
dari bahan organik dapat disederhanakan sebagai berikut:
C₆H₁₂O₆ → 3 CH₄ + 3 CO₂ (g)
(g)
(aq)
Metana yang dihasilkan dari pembentukan biogas ketika
dibakar, akan melepaskan energi yang cukup besar. Oleh karena
itu, metana sering dimanfaatkan untuk memasak atau berbagai
kegiatan lainnya yang membutuhkan sumber energi. Kalor yang
dihasilkan dari pembakaran metana adalah sebesar 890 kJ untuk
setiap mol metana yang dibakar. Untuk memudahkan penulisan,
kalor ditulis dalam bentuk perubahan entalpi standar. Simbol
menandakan bahwa reaksi dijalankan pada keadaan standar, yaitu
suhu 25℃. Perubahan entalpi standar pembakaran CH₄
(g)
(ΔH = -890 kJ).
Di bawah ini merupakan persamaan termokimia untuk
pembakaran metana.
CH₄ + 2 O₂ → CO₂ + 2 H₂O ΔH° = -890 kJ
(g)
(g)
(g)
(g)
10