Page 8 - Modul 10 GGB Kelas 8
P. 8
pembelajaran ini adalah peserta didik menggunakan pengetahuan awalnya sendiri dan dengan
bantuan pendidik dalam pembelajaran mereka berusaha menemukan hal baru dan akhirnya
mampu mengkonstruksi pengetahuan sesuai dengan hasil pembelajaran yang diperoleh.
Berikut penjelasan langkah- langkah pembelajaran berbasis PBL :
Gambar 10.1 Model PBL
(Sumber: Dosen Pendidikan.com)
2