Page 9 - bahan ajar 1 ok
P. 9

C.    Cara Pelestarian Hewan dan Tumbuhan
                              Usaha pelestarian secara in situ (melestarikan hewan dan tumbuhan langka
                       di habitat aslinya) dan ex situ (melestarikan hewan langka dan tumbuhan langka di
                       luar habitat aslinya), kita dan  juga pemerintah harus ikut mengusahakan agar
                       hewan dan tumbuhan langka tidak punah, antara lain dengan cara:


                                           1.  Pemerintah membuat undang undang yang melarang
                                               perburuan liar dan penebangan liar

                                           2.  Pemerintah harus tegas menyikapi tindakan pelanggaran
                                               undang undang misalnya masyarakat yang nekat
                                               memelihara orang utan di rumahnya.
                     Tahukah Kamu!!
                                           3.  Pemerintah harus menyelamatkan hewan hewan langka
                      Taman Nasional
                     Gunung Leuser.            yang dipelihara di rumah secara ilegal
                     Membentang            4.  Kita juga harus ikut melaporkan para pemelihara hewan
                     seluas 838.872            langka illegal
                     hektar, mulai dari
                     Provinsi Aceh         5.  Ikut dalam program pelepasan hewan langka ke alam liar
                     (75%) hingga              habitat aslinya, misalnya program pelepasan tukik ke
                     propinsi sumatra          lautan.
                     Utara (25%)           6.  Mencegah adanya penjualan hewan hewan langka di pasar
                                               lokal maupun internasional secara illegal.


                  D.    Manfaat Pelestarian Hewan dan Tumbuha


                      1.  menjaga keseimbangan ekosistem agar kehidupan dimuka bumi ini tetap
                         berjalan dengan baik.
                      2.  melestarikan keanekaragaman hayati yang bermanfaat bagi ilmu pengetahuan
                         dan masyarakat.
                      3.  memenuhi kebutuhan masyarakat misalnya untuk bahan bangunan, atau obat-
                         obatan. (tumbuhan/flora)
                      4.  menciptakan lingkungan yg nyaman dan mengurangi pencemaran udara karena
                         banyak tumbuhan di sekitar kita.
                      5.  dapat dimanfaatkan sebagai taman hiburan atau tempat rekreasi contohnya
                         kebun binatang.
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14