Page 201 - EMODUL INFORMATIKA XI FASE F
P. 201
4. Tugas Pengembangan Program Notasi Algoritma
1. Buat algoritma dan implementasi program untuk menghitung
luas dan keliling lingkaran.
2. Kembangkan program yang meminta input 5 angka, lalu
menghitung rata-rata dan menampilkan apakah rata-rata
tersebut di atas 75.
3. Tulis program yang menampilkan bilangan ganjil dari 1
sampai 20 menggunakan perulangan.
201

