Page 21 - E-LKPD Fisnia
P. 21

melihatnya.  Orang-orang  ini  takut  Mbak  Aminah
                                                  membawa  virus  dan  menular  kepadanya.  Bahkan,
                                                  Mbak  Aminah  pernah  dengar  kalau  corona  adalah
                                                  konspirasi. Menyakitkan!

                         Resolusi                 Akan tetapi  dari semua  problem  yang dihadapi  oleh
                                                  Mbak Aminah, ia tetap untuk fokus bekerja. Bekerja
                                                  membantu  orang-orang  yang  saat  ini  sedang
                                                  membutuhkan  jasanya.  Beberapa  pasien  yang  sudah
                                                  dinyatakan  sembuh  memuji  Mbak  Aminah  dan
                                                  teman-temannya.  Katanya,  pahlawan  itu  ternyata
                                                  kalian. Kalian yang sudah melayani kami dengan baik
                                                  dan totalitas!

                         Koda                     Mbak  Aminah  berharap,  mudah-mudahan  dunia
                                                  kembali  seperti  semula.  Lebih  dari  itu,  ia  berharap
                                                  agar  orang-orang  mematuhi  protokol  kesehatan.
                                                  Peduli akan kesehatan.
                                                  Kerja  totalitas  yang  diaplikasikan  Mbak  Aminah
                                                  memunculkan  keikhlasan.  Diuji  oleh  berbagai  ujian,
                                                  ia tetap kuat. Dia lah salah satu pahlawan yang patut
                                                  kita apresiasi.


                         Kalimat berita              Sejak Covid-19 melanda Indonesia, perawat muda
                                                     bernama  Mbak  Aminah  sudah  ditugaskan  di
                                                     Rumah Sakit Gunawan Sukaharjo.
                         Konjungsi pertentangan      Tetapi

                         Kata Keterangan             Sejak Covid-19 melanda Indonesi



                        Bacalah teks cerita inspiratif berikut dengan seksama!

                                     Helen Keller, Tunarungu Pendobrak Keterbatasan


                        Banyak  orang  di  dunia  kemungkinan  besar    pernah  mendengar  nama  unik  dari
                        tokoh  dunia  satu  ini,  Helen  Keller.  Buta  dan  tuli  tak  pernah  menghentikannya
                        untuk  selalu  berkarya,  bahkan  untuk  menghasilkan  buku.  Helen  merupakan
                        perempuan  tunanetra  dan  tunarungu  pertama  yang  berhasil  menjadi  seorang
                        penulis, aktivis politik, dan dosen. Dia selalu dikenang sebagai contoh kekuatan
                        besar terhadap advokasi bagi orang-orang dengan disabilitas.

                        Helen Adams Keller lahir pada 27 Juni 1880 di Tuscumbia, Alabama, Amerika
                        Serikat.  Ayahnya  bernama  Arthur  Keller  yang  merupakan  keturunan  Kolonel
                        Alexander Spottswood, seorang Gubernur Kolonial Virginia. Sementara itu, sang




                          E - L K P D   M e n g i d e n t i f i k a s i   I s i   T e k s   C e r i t a   I n s p i r a t i f  | 12
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26