Page 202 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 19 JUNI 2020
P. 202

Terlebih jika pelaku usaha terus menutup bisnis, cashflow perusahaan yang telah terganggu
              selama tiga bulan terakhir akan semakin memburuk terutama UMKM.

              "Kami  ikuti  tapi  setelah  ini  berjalan  kami  khawati  sekali.  Jadi  sudah  waktunya  kita  hidup
              berdampingan dengan Covid-19, karena vaksin belum ditemukan," ujarnya..
   197   198   199   200   201   202   203   204   205   206   207