Page 303 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 19 JUNI 2020
P. 303
Judul Mensos Serahkan Bansos pada Kelompok Paling rentan Terdampak
Covid-19
Nama Media suara.com
Newstrend Bansos Sembako Presiden
Halaman/URL https://www.suara.com/news/2020/06/18/080644/mensos-serahkan-
bansos-pada-kelompok-paling-rentan-terdampak-covid-19
Jurnalis Fabiola Febrinastri
Tanggal 2020-06-18 08:06:00
Ukuran 0
Warna Halaman Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korpo
Sentimen positive
Narasumber
positive - Ida Fauziyah (Menaker) Pemerintah berkomitmen untuk memberikan perhatian besar
dan memberikan prioritas untuk menjaga pemenuhan kebutuhan pokok dan meningkatkan daya
beli masyarakat
positive - Ida Fauziyah (Menaker) Salah satu, misalnya program Kartu Pra Kerja yang desainnya
tidak hanya untuk peningkatan kompetensi, tetapi juga ada social safety net-nya
positive - Ida Fauziyah (Menaker) Kami mengerti sekali, bagaimana teman-teman serikat
pekerja, serikat buruh dan buruh menghadapi pandemi ini
positive - Juliari P. Batubara (None) Pada saat pandemi Covid-19, kami sangat paham. Begitu
Bu Menteri nelepon saya, saya langsung menyanggupi karena kalau melalui Kementerian
Ketenagakerjaan, kami yakin bantuan ini tidak akan salah sasaran
positive - Juliari P. Batubara (None) Mudah-mudahan bantuan sembako Presiden RI ini
bermanfaat bagi yang menerimanya, khususnya bagi teman-teman yang mewakili, minimal
(dapat) meringankan kehidupan sehari-hari selama masa pandemi covid ini
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah, menyerahkan bantuan sosial (bansos) sembako
Presiden RI kepada pekerja/buruh ter-PHK dan dirumahkan wilayah Jabodetabek. Ia
menyatakan penyerahan bansos ini merupakan wujud perhatian pemerintah kepada
pekerja/buruh ter-PHK maupun yang dirumahkan.

