Page 70 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 15 OKTOBER 2019
P. 70
RAIH EMPAT PENGHARGAAN KETENAGAKERJAAN, GUBERNUR ANIES: SEMOGA TERUS
Title
MENINGKAT
Media Name rmol.id
Pub. Date 14 Oktober 2019
https://nusantara.rmol.id/read/2019/10/14/406427/raih-empat-penghargaa n-
Page/URL
ketenagakerjaan-gubernur-anies-semoga-terus-meningkat
Media Type Pers Online
Sentiment Positive
Pemprov DKI Jakarta berhasil meraih empat penghargaan Indeks Pembangunan
Ketenagakerjaan 2019. Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi kepada Pemda
yang berprestasi dalam pencapaian pembangunan ketenagakerjaan di masing-
masing daerah.
Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Menteri Ketenagakerjaan RI, M.
Hanif Dhakiri di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan, Senin (14/10).
Keempat penghargaan yang diterima Pemprov DKI antara lain Indeks Pembangunan
Ketenagakerjaan Terbaik Kedua berdasarkan intensitas dan beban kerja urusan
Pemerintah Daerah bidang Ketenagakerjaan Kategori Sedang, Indeks Pembangunan
Ketenagakerjaan Terbaik pada Indikator Utama Penduduk dan Tenaga Kerja.
Selain itu ada pula Indeks Pembangunan Ketenagakerjaan Terbaik pada Indikator
Utama Kesempatan Kerja, dan Indeks Pembangunan Ketenagakerjaan Terbaik pada
Page 69 of 116.

