Page 41 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 19 NOVEMBER 2019
P. 41

pariwisata, adiminstrasi perkantoran, operator alat berat, operator pesawat angkat
               angkut (forklift), kerja di ketinggian, kelistrikan, asisten koki, food and baverage,
               barista, dan design grafis.

               Adapun menurut data yang dimiliki BPJAMSOSTEK, terdapat 606 perusahaan dan 50
               juta orang yang telah menjadi peserta BPJAMSOSTEK, yang diharapkan dapat
               menyalurkan pekerja ahli kepada perusahaan yang membutuhkan.

               "Dengan data itu, kami harus membentuk ekosistem supaya tiap kebutuhan pekerja
               di perusahaan bisa menjadi informasi penting bagi tiap individu yang membutuhkan
               pekerjaan, baik yang sifatnya magang, hingga kebutuhan pekerja kontrak panjang.
               Istilahnya job service," jelas Krishna.

               Informasi mengenai jenis pekerjaan yang dibutuhkan oleh perusahaan akan
               disediakan oleh BPJAMSOSTEK, yang bekerja sama dengan Kementerian
               Ketenagakerjaan. Selain itu, berkolaborasi dengan berbagai perusahaan juga
               dilakukan, supaya kebutuhan tenaga kerja dengan jenis pekerjaan bisa diakomodasi
               oleh BPJAMSOSTEK.























































                                                       Page 40 of 101.
   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46