Page 93 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 02 SEPTEMBER 2019
P. 93
peningkatan SDM dan bidang lainnya, kerja sama antara Ehime Prefecture dengan
Provinsi Sulawesi Selatan.
Kerja sama program pelatihan teknisi otomotif di BLK melatih angkatan 1 (pertama)
selama dua tahun dengan materi ajar yang berstandar internasional. Total peserta
pelatihan angkatan pertama sebanyak 16 orang dengan rincian 6 instruktur dan 10
pencari kerja. Program pelatihan ini dilanjutkan dengan melatih peserta pelatihan
angkatan kedua yang rencananya akan melatih 50 orang instruktur kejuruan
otomotif yang berasal dari 13 BLK milik Kemnaker.
bilateral ri-jepang.
Page 91 of 172.

