Page 246 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 APRIL 2020
P. 246

"Dengan bantuan ini diharapkan dapat mendukung tugas para relawan cegah
               tangkal Covid-19 dalam menjalankan tugas kemanusiaan menghadapi krisis Covid-
               19," ucapnya.


               Hadi juga mengingatkan agar dalam memberikan pelayanan kesehatan menangani
               Covid-19, sejumlah relawan cegah tangkal Covid-19 harus menjamin lingkungan
               sekitar higienis. Sebab, tidak menutup kemungkinan ada risiko yang tinggi
               mengintai relawan tersebut.

               Hadi menambahkan perlindungan ini merupakan salah satu bagian dari dukungan
               BPJAMSOSTEK kepada seluruh tenaga kesehatan di Indonesia yang saat ini tengah
               berjuang untuk penanganan Covid-19.

               "Langkah ini merupakan salah satu bentuk dukungan kepada pemerintah dalam
               melancarkan penanganan Covid-19 khususnya relawan cegah tangkal Covid-19,"
               tutup Hadi. (OL-09).




























































                                                      Page 245 of 274.
   241   242   243   244   245   246   247   248   249   250   251