Page 274 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 APRIL 2020
P. 274

"Kami sudah minta ke Kemenhub agar kapalnya dibedakan untuk TKI ini. Kepri juga
               hanya bisa menampung 1.000 TKI di Karimun untuk karantina dan Batam juga
               beberapa," kata Arif,  Arif menambahkan, Kepri juga sudah membicarakan soal
               penampungan TKI ini ke Pemerintah Riau dan menyanggupi untuk menampung
               juga para TKI ini di Dumai.

               " TKI yang dipulangkan khusus di Karimun, yang kedatangannya Pukul 09.00 WIB
               dan Pukul 12.00 WIB akan dipindahkan ke Dumai ekspres. Kalau masih ada yang
               tertinggal, ada penginapan di Hotel dan SMP di Tebing," kata Arif..







































































                                                      Page 273 of 274.
   269   270   271   272   273   274   275