Page 19 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 13 AGUSTUS 2019
P. 19

Kuripan, Watu Malang, Wonosobo, Jateng. Kemudian tahun berikutnya, yakni 2017
               sudah ada 120 desa, 2018 tercatat 130 desa dan 2019 sebanyak 150 desa.

               "Pembentukan Desmigratif merupakan solusi dan bentuk kepedulian serta kehadiran
               negara dalam upaya meningkatkan pelayanan perlindungan kepada calon pekerja
               migran maupun pekerja migran berserta anggota keluarganya," tandasnya. Pada
               kesempatan yang sama, perwakilan Divisi Humas Polri, AKBPM Iqbal Alqudusy
               mengatakan, pihaknya turut terlibat aktif pada program tersebut.


               "Diharapkan ada input dari diskusi Bakohumas ini dan bersama-sama para peserta
               bisa bersinergi melaksanakan diseminasi informasi dan mengamplifikasi kegiatan
               yang diangkat oleh kementerian sehingga outcome-nya benar-benar sampai dan
               dirasakan masyarakat," tambahnya.




























































                                                       Page 18 of 89.
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24