Page 57 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 7 MEI 2019
P. 57

BERIKAN PERLINDUNGAN KE NON ASN, KEMENPORA PERCAYAKAN KE BPJS
               Title
                              KETENAGAKERJAAN
               Media Name     sindonews.com
               Pub. Date      06 Mei 2019
                              https://ekbis.sindonews.com/read/1401797/34/berikan-perlindungan-ke-no n-asn-
               Page/URL
                              kemenpora-percayakan-ke-bpjs-ketenagakerjaan-1557125231
               Media Type     Pers Online
               Sentiment      Positive


































               BPJS Ketenagakerjaan terus memperluas cakupan kepesertaannya di Indonesia,
               terutama perlindungan bagi pegawai pemerintahan non ASN. Hal ini dibuktikan
               melalui penandatanganan kerja sama dengan Kementerian Pemuda dan Olaharaga
               Republik Indonesia, di mana BPJS Ketenagakerjaan akan melindungi pekerja non
               ASN di lingkungan Kementerian tersebut di seluruh Indonesia.

               Penandatanganan Nota Kesepahaman dilakukan oleh Direktur Utama BPJS
               Ketenagakerjaan Agus Susanto dan Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi di
               Kantor Kementerian Pemuda dan Olahraga, Jalan Gerbang Pemuda, Jakarta Selatan
               (3/5/2019).


               Perjanjian Kerjasama ini merupakan buah dari komitmen BPJS Ketenagakerjaan
               dalam mengimplementasikan amanah undang-undang untuk memberikan
               perlindungan sosial bagi seluruh pekerja, khususnya pekerja dalam lingkungan
               pemerintahan yang belum tergolong dalam Aparatur Sipil Negara (ASN).

               Butir kesepakatan utama kedua belah pihak ini berisikan perlindungan program BPJS



                                                       Page 56 of 105.
   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62