Page 281 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 29 OKTOBER 2021
P. 281
Judul Buruh Tangerang Raya Tuntut Upah 2022 Naik 13,5 Persen
Nama Media kabar6.com
Newstrend Upah Minimum 2022
Halaman/URL http://kabar6.com/buruh-tangerang-raya-tuntut-upah-2022-naik-135-
persen/
Jurnalis redaksi
Tanggal 2021-10-28 10:32:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 7.500.000
News Value Rp 22.500.000
Kategori Ditjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Negatif
Narasumber
negative - Jayadi (Presidium Aliansi Tangerang Raya) Tuntutan kami bawa saat ini adalah upah
tahun 2022 itu 13,5 persen dasar yang kami adalah hasil survei pasar yang kami lakukan di Pasar
Cikupa
neutral - Jayadi (Presidium Aliansi Tangerang Raya) Pada tanggal 2 November nanti kita akan
mengajukan tuntutan kepada gubernur Banten pada KP3B
neutral - Jayadi (Presidium Aliansi Tangerang Raya) Sebentar pak saya ada rapat di ruangan
saya, nanti saya perjelas yaa
Ringkasan
Pemerintah Provinsi Banten menetapkan upah minimum 2021 di Kabupaten Tangerang senilai
Rp 4.230.792. Kalangan buruh di daerah berjulukan "Seribu Industri" itu menuntut adanya
kenaikan upah tahun depan. "Tuntutan kami bawa saat ini adalah upah tahun 2022 itu 13,5
persen dasar yang kami adalah hasil survei pasar yang kami lakukan di Pasar Cikupa," ungkap
Presidium Aliansi Tangerang Raya, Jayadi di Tigaraksa, Kamis (28/10/2021).
BURUH TANGERANG RAYA TUNTUT UPAH 2022 NAIK 13,5 PERSEN
Kabar6-Pemerintah Provinsi Banten menetapkan upah minimum 2021 di Kabupaten Tangerang
senilai Rp 4.230.792. Kalangan buruh di daerah berjulukan "Seribu Industri" itu menuntut adanya
kenaikan upah tahun depan.
"Tuntutan kami bawa saat ini adalah upah tahun 2022 itu 13,5 persen dasar yang kami adalah
hasil survei pasar yang kami lakukan di Pasar Cikupa," ungkap Presidium Aliansi Tangerang Raya,
Jayadi di Tigaraksa, Kamis (28/10/2021).
280

