Page 111 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 OKTOBER 2021
P. 111

Judul               BSU Tahap 5 Cair ke Peserta BPJS Ketenagakerjaan, Dapat BLT Subsidi
                                    Gaji Pakai HP Login di bsu.kemnaker.go.id
                Nama Media          beritadiy.pikiran-rakyat.com
                Newstrend           Bantuan Subsidi Upah 2021
                Halaman/URL         https://beritadiy.pikiran-rakyat.com/ekonomi/pr-702790698/bsu-tahap-
                                    5-cair-ke-peserta-bpjs-ketenagakerjaan-dapat-blt-subsidi-gaji-pakai-hp-
                                    login-di-bsukemnakergoid?page=all
                Jurnalis            Muhammad Suria
                Tanggal             2021-10-13 15:03:00
                Ukuran              0

                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif


              Ringkasan

              Bantuan Subsidi Upah (BSU) Tahap 5 cair di bulan Oktober 2021 hanya untuk peserta BPJS
              Ketenagakerjaan dan 5 karyawan ini. Siapkan HP dan login di website bsu.kemnaker.go.id untuk
              dapat BLT subsidi gaji Rp 1 juta. Kemnaker akan mencairkan BSU atau BLT subsidi gaji Tahap 5
              di  bulan  Oktober  2021  kepada  karyawan  yang  aktif  sebagai  peserta  BPJS  Ketenagakerjaan.
              Selain itu BSU Rp 1 juta juga cair untuk lima karyawan ini.



              BSU TAHAP 5 CAIR KE PESERTA BPJS KETENAGAKERJAAN, DAPAT BLT SUBSIDI
              GAJI PAKAI HP LOGIN DI BSU.KEMNAKER.GO.ID
              Bantuan Subsidi Upah (BSU) Tahap 5 cair di bulan Oktober 2021 hanya untuk peserta BPJS
              Ketenagakerjaan dan 5 karyawan ini. Siapkan HP dan login di website bsu.kemnaker.go.id untuk
              dapat BLT subsidi gaji Rp 1 juta.

              Kemnaker akan mencairkan BSU atau BLT subsidi gaji Tahap 5 di bulan Oktober 2021 kepada
              karyawan yang aktif sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan. Selain itu BSU Rp 1 juta juga cair
              untuk lima karyawan ini.

              Sebagai informasi, 6,91 juta pekerja sudah mendapatkan BSU Rp 1 juta dari mulai tahap 1 hingga
              tahap 4. Bagi karyawan yang belum tau apakah terdaftar sebagai penerima BSU atau tidak bisa
              cek menggunakan HP yang tersambung internet, kemudian login di bsu.kemnaker.go.id.

              Namun perlu diingat bahwa BLT subsidi gaji Tahap 5 hanya cair kepada karyawan yang aktif
              sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan minimal sampai 30 Juni 2021.

              Selain itu, lima pekerja ini juga bisa dapat BLT Rp 1 juta, yakni:
              1. Karyawan yang memiliki gaji/upah kurang dari Rp3,5 juta


              2. Karyawan yang tidak pernah menjadi penerima Program Keluarga Harapan atau PKH
                                                           110
   106   107   108   109   110   111   112   113   114   115   116