Page 25 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 24 SEPTEMBER 2021
P. 25

Judul               Fakta-Fakta Berakhirnya Program Kartu Prakerja di 2021
                Nama Media          merdeka.com
                Newstrend           Kartu Pra Kerja
                Halaman/URL         https://www.merdeka.com/uang/fakta-fakta-berakhirnya-program-
                                    kartu-prakerja-di-2021.html
                Jurnalis            Merdeka
                Tanggal             2021-09-24 06:00:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              negative  -  Louisa  Tuhatu  (Head  of  Communication  PMO  Kartu  Prakerja)  Pengumuman  hasil
              seleksi gelombang 21 akan dilakukan malam ini pukul 20.00 WIB

              negative - Louisa Tuhatu (Head of Communication PMO Kartu Prakerja) Gelombang 21 ini adalah
              gelombang terakhir sesuai dengan alokasi budget semester II 2021 sebesar Rp 21,2 triliun

              negative - Louisa Tuhatu (Head of Communication PMO Kartu Prakerja) Kuota Kartu Prakerja
              Gelombang 21 adalah 754.929 orang yang berasal dari sisa kuota anggaran semester II Rp 10
              triliun, dan dari anggaran Rp 1,2 triliun yang ditambahkan

              positive - Louisa Tahutu (Head of Communication Manajemen Pelaksana Program Kartu Prakerja)
              Fitur ini dapat dimanfaatkan oleh mereka yang sudah menjadi penerima Kartu Prakerja maupun
              mereka yang memiliki akun tapi belum lolos seleksi gelombang

              positive  -  Louisa  Tuhatu  (Head  of  Communication  PMO  Kartu  Prakerja)  Untuk  saat  ini  kami
              bekerjasama dengan 2 job platform yaitu jobs.id dan karir.com

              positive - PMO (None) Selain itu juga bisa memberi informasi kepada penerima Kartu Prakerja
              mengenai pelatihan yang perlu mereka ambil untuk meningkatkan daya saing mereka



              Ringkasan

              Program Kartu Prakerja untuk 2021 telah berakhir. Seperti diketahui, dalam rangka penanganan
              pandemi  covid-19  di  bidang  perlindungan  sosial,  pemerintah  menyalurkan  berbagai  bantuan
              untuk masyarakat terdampak pandemi, salah satunya Program Kartu Prakerja. Program Kartu
              Prakerja adalah program pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan berupa bantuan
              biaya  yang  ditujukan  untuk  pencari  kerja,  pekerja  yang  terkena  PHK,  atau  pekerja  yang
              membutuhkan peningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.




                                                           24
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30