Page 142 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 19 MARET 2020
P. 142
Dalam kesempatan itu, Kapolda Sultra Brigjen Pol Merdisyam mengatakan, rapat
koordinasi penanganan dan antisipasi penyebaran virus Korona, bertujuan untuk
mensingkronkan masing-masing fungsi yang ada, dengan menyiapkan diri
menghadapi penyebaran wabah virus korona.
"Tentunya yang perlu kita tingkatkan adalah soliditas dan sinergitas melihat
permasalahan ini. Tidak lagi saatnya kita membicarakan permasalah-permasalahan
yang bisa menimbulkan perpecahan atau sesuatu yang saling menyalahkan," tegas
Kapolda Sultra.
Page 141 of 142.

