Page 107 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 31 DESEMBER 2019
P. 107
"Tentunya ini sesuai dengan kebutuhan dunia kerja serta mendorong
berwirausaha," ujarnya.
Title PRESIDEN JOKO WIDODO RESMIKAN 1.113 BLK KOMUNITAS
Media Name jpnn.com
Pub. Date 30 Desember 2019
Page/URL https://www.jpnn.com/news/presiden-joko-widodo-resmikan-1113-blk-komun itas
Media Type Pers Online
Sentiment Positive
Presiden Joko Widodo meresmikan 1.113 Balai Latihan Kerja (BLK) Komunitas se-
Indonesia tahun 2019. Tahun 2020, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker)
menargetkan pembangunan 2000 BLK Komunitas di seluruh Indonesia.
"Untuk mewujudkan SDM yang memiliki keterampilan dan kualifikasi yang baik,
salah satu upaya pemerintah yakni membangun banyak BLK komunitas di seluruh
Indonesia," kata Presiden Jokowi di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Fadlu2, Desa
Sidorejo, Kecamatan Brangsong, kabupaten Kendal, Jawa Tengah, Senin (30/12).
Dalam sambutannya, Presiden Joko Widodo menjelaskan di era persaingan saat ini,
kompetisi antarnegara sangat ketat. Terjadi adu ekonomi, adu pintar-pintaran
antarmanusia. "Begitu manusianya, begitu SDM-nya kalah, ya sudah ditinggal oleh
negara lain. Kita ga mau Indonesia ditinggal oleh negara lain, " katanya.
Dikatakan Jokowi, seluruh negara sekarang ini juga sedang beradu skill dan
kompetisi untuk menjadikan SDM yang unggul. "Bukan ijazahmu apa? Bukan adu
ijazah sekarang. Tapi adu keterampilan, adu skill dan kompetensi," kata Jokowi.
Jokowi menyatakan, BLK Komunitas merupakan program pemerintah untuk
meningkatkan keterampilan (hard skill) santri atau siswa dari lembaga pendidikan
Page 106 of 125.

