Page 378 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 20 SEPTEMBER 2021
P. 378

Judul               Menaker RI Terus Salurkan BSU untuk Buruh
                Nama Media          priangantimurnews.pikiran-rakyat.com
                Newstrend           Bantuan Subsidi Upah 2021
                Halaman/URL         https://priangantimurnews.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-
                                    1222619378/menaker-ri-terus-salurkan-bsu-untuk-buruh
                Jurnalis            Edi Mulyana
                Tanggal             2021-09-17 21:45:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Dari  sejumlah  420  pekerja  Perusahaan
              L’essential  yang  terdaftar  pada  BPJS  Ketenagakerjaan,  sebanyak  352  pekerja  ditetapkan
              memenuhi syarat untuk mendapatkan Bantuan Subsidi Upah/Gaji yang disalurkan pada Tahap 3
              di Bank BRI

              neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Kami berharap kepada para Bank HIMBARA
              agar proses penyaluran BSU ini bisa rampung pada akhir bulan Oktober ini



              Ringkasan

              Penerapan  Pemberlakuan  Pembatasan  Kegiatan  Masyarakat  (PPKM)  yang  telah  berlangsung
              selama beberapa minggu. Belakangan ini mulai menunjukkan penurunan, salah satunya untuk
              wilayah PPKM Jawa dan Bali yang sebelumnya masuk pada level 4, saat ini turun ke level 3.



              MENAKER RI TERUS SALURKAN BSU UNTUK BURUH

              Penerapan  Pemberlakuan  Pembatasan  Kegiatan  Masyarakat  (PPKM)  yang  telah  berlangsung
              selama beberapa minggu. Belakangan ini mulai menunjukkan penurunan, salah satunya untuk
              wilayah PPKM Jawa dan Bali yang sebelumnya masuk pada level 4, saat ini turun ke level 3.

              Tren  penurunan  positif  tersebut  terus  dijaga  oleh  masyarakat  dan  pemerintah  guna
              meningkatkan  penanganan  pemulihan  ekonomi  nasional.  Dalam  menyukapi  hal  tersebut
              pemerintah  pun  terus  memberikan  bantuan  kepada  masyarakat  salah  satunya  melalui
              penyaluran bantuan subsidi upah untuk para buruh.

              Hal  ini  disampaikan  oleh  Menteri  Ketenagakerjaan,  Ida  Fauziyah,  saat  menyaksikan  secara
              langsung pembukaan dan aktivasi rekening secara kolektif oleh Bank BRI. Pembukaan aktivasi

                                                           377
   373   374   375   376   377   378   379   380   381   382   383