Page 380 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 20 SEPTEMBER 2021
P. 380
Judul Bukan lewat Juanda, PMI Hanya Bisa Masuk Indonesia lewat 2 Bandara
Ini
Nama Media jawapos.com
Newstrend Pemulangan PMI
Halaman/URL https://www.jawapos.com/jpg-today/17/09/2021/bukan-lewat-juanda-
pmi-hanya-bisa-masuk-indonesia-lewat-2-bandara-ini/
Jurnalis Editor : Latu Ratri Mubyarsah
Tanggal 2021-09-17 21:42:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen Binapenta
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
neutral - Mayjen Suharyanto (Pangdam V Brawijaya) Artinya PMI hanya akan mendarat yang
lewat udara di dua titik yang pertama di Manado, Sam Ratulangi. Kedua di Bandara Soekarno-
Hatta
positive - Mayjen Suharyanto (Pangdam V Brawijaya) Perlakuan PMI yang berasal dari Jawa
Timur ini tetap. Jadi nanti setelah dikarantina di Jakarta sesuai dengan surat edaran selama 8
hari, kami akan berkoordinasi dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Setelah kembali, akan
dirawat di Wisma Haji (HAH)
neutral - Mayjen Suharyanto (Pangdam V Brawijaya) Kami pun mewaspadai PMI Jawa Timur
lewat perbatasan darat. Contoh misalnya di Nunukan masuk ke Kalimantan kemudian
menyeberang ke Jawa Timur lewat darat
positive - Mayjen Suharyanto (Pangdam V Brawijaya) Ini kami akan melaksanakan penyekatan-
penyekatan terbatas di perbatasan Jawa Timur dan Jawa tengah yaitu di Ngawi
Ringkasan
Pekerja migran Indonesia (PMI) yang kembali ke kampung halaman di Jawa Timur tidak lagi bisa
mendarat di Bandara Juanda Surabaya. Per Jumat (17/9), PMI dari luar negeri hanya bisa masuk
lewat Bandara Soekarno-Hatta, Jakarta dan Bandara Sam Ratulangi, Manado. Pangdam V
Brawijaya Mayjen Suharyanto menegaskan, Bandara Juanda sudah tidak bisa lagi menerima
penerbangan kedatangan PMI. Aturan itu termaktub dalam SE Nomor 74 Tahun 2021.
379

