Page 153 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 MEI 2019
P. 153

HARI INI CAIR, INILAH DAFTAR PEJABAT TERIMA THR: DARI PRESIDEN JOKOWI, FADLI
               Title
                              ZON SAMPAI KETUA MPR
               Media Name     wartakota.tribunnews.com
               Pub. Date      24 Mei 2019
                              http://wartakota.tribunnews.com/2019/05/24/hari-ini-cair-inilah-daftar -pejabat-terima-
               Page/URL
                              thr-dari-presiden-jokowi-fadli-zon-sampai-ketua-mpr
               Media Type     Pers Online
               Sentiment      Positive
                 HARI INI CAIR, INILAH DAFTAR PEJABAT TERIMA THR: DARI
                       PRESIDEN JOKOWI, FADLI ZON SAMPAI KETUA MPR



































               Presiden Jokowi, Ketua MPR Zulkifli Hasan, Ketua DPR Bambang Soesatyo, Ketua
               DPD Oesman Sapta , Ketua KPK dan para politisi oposisi pemerintah dapat THR gaji
               ke-13 dan tunjangan .

               TUNJANGAN Hari Raya atau THR gaji ke-13 dan tunjangan bagi para penyelenggara
               negara dan pensiunan hari ini, Jumat (24/5/2019) cair.

               Pemerintah memastikan, THR gaji ke-13 dan tunjangan terhadap
               PNS/Polri/TNI/pensiunan serta para pejabat pemerintahan itu akan cair sesuai
               waktu yang dijanjikan, yakni Jumat 24 Mei 2019.

               Presiden Joko Widodo atau Presiden Jokowi dalam sejumlah kesempatan
               memastikan pencairan uang tersebut akhir Mei 2019 untuk THR dan Juni 2019
               untuk gaji ke-13 dan tunjangan.









                                                      Page 152 of 277.
   148   149   150   151   152   153   154   155   156   157   158