Page 72 - e-Kliping Ketenagakerjaan 17 Juli 2019
P. 72
Title AWS UMUMKAN PENINGKATAN KETRAMPILAN CLOUD COMPUTING UNTUK SDM INDONESIA
Media Name merdeka.com
Pub. Date 16 Juli 2019
https://www.merdeka.com/teknologi/aws-umumkan-peningkatan-ketrampilan- cloud-
Page/URL
computing-untuk-sdm-indonesia.html
Media Type Pers Online
Sentiment Positive
Amazon Web Services (AWS) dalam acara AWS Cloud Day Jakarta 2019,
mengumumkan rencana program peningkatan keterampilan cloud computing yang
dirancang untuk membantu transformasi digital Indonesia.
Rencana ini termasuk dengan menetapkan target untuk melatih ratusan ribu sumber
daya manusia Indonesia dalam berbagai keahlian layanan cloud di tahun 2025. AWS
akan bekerjasama dengan Pemerintah Indonesia dan instansi pelatihan terkait
lainnya.
Menurut studi Bank Dunia berjudul "Preparing Information and Communications
Technology (ICT) Skills for Digital Economy (March 2018)," Indonesia akan
membutuhkan sembilan juta tambahan Sumber Daya Manusia kerja yang terampil
dan semi terampil di bidang Teknologi, Informasi dan Komunikasi antara tahun 2015
hingga 2030.
Gunawan Susanto, PT Amazon Web Services Indonesia (AWS Indonesia) Country
Leader, mengatakan, dngan membantu membuka basis talenta secara masif yang
Page 71 of 89.

