Page 83 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 25 JUNI 2020
P. 83
Judul Pemda Lotim Fasilitasi Pemulangan Jenazah PMI
Nama Media corongrakyat.co.id
Newstrend Pemulangan Jenazah PMI
Halaman/URL http://corongrakyat.co.id/pemda-lotim-fasilitasi-pemulangan-jenazah-
pmi/
Jurnalis redaksi
Tanggal 2020-06-24 17:58:00
Ukuran 0
Warna Halaman Warna
AD Value Rp 7.500.000
News Value Rp 22.500.000
Kategori Ditjen Binapenta
Layanan Korpo
Sentimen positive
Narasumber
neutral - H. Supardi (Kepala Disnakertrans Kabupaten Lombok Timur) Pendanaan untuk
keperluan pemulangan Jenazah PMI ini berasal dari Baznas Lombok Timur. Setelah tiba jenazah
tersebut langsung diserahkan kepada keluarganya
neutral - H. Supardi (Kepala Disnakertrans Kabupaten Lombok Timur) Pemda selalu memberikan
perhatian dan berupaya memfasilitasi PMI yang mengalami masalah di Negara tujuan melalui
koordinasi dengan berbagai pihak terkait
Ringkasan
Pemerintah Daerah melalui Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten
Lombok Timur memfasilitasi pemulangan Jenazah Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang
meninggal di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Sudarso Pontianak.
Jenazah PMI M. Syafii warga Menceh ini tiba dan dijemput Disnakertrans pada Rabu (24/06)
melalui Bandara Internasional Lombok. Pemda Lotim berkoordinasi dengan Dandim 1207/ Kota
Pontianak untuk pengurusan kelengkapan administrasi kepulangan warga tersebut.
PEMDA LOTIM FASILITASI PEMULANGAN JENAZAH PMI
Pendanaan untuk keperluan pemulangan Jenazah PMI ini berasal dari Baznas Lombok Timur.
Setelah tiba jenazah tersebut langsung diserahkan kepada keluarganya.
LOMBOK TIMUR, -Pemerintah Daerah melalui Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi
(Disnakertrans) Kabupaten Lombok Timur memfasilitasi pemulangan Jenazah Pekerja Migran
Indonesia (PMI) yang meninggal di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Sudarso Pontianak.
Jenazah PMI M. Syafii warga Menceh ini tiba dan dijemput Disnakertrans pada Rabu (24/06)
melalui Bandara Internasional Lombok. Pemda Lotim berkoordinasi dengan Dandim 1207/ Kota
Pontianak untuk pengurusan kelengkapan administrasi kepulangan warga tersebut.
82

