Page 142 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 3 Mei 2019
P. 142

"Ini hari yang sangat bahagia buat kami para presiden buruh, hasil dari pertemuan
               kami bersama Pak Jokowi tanggal 26 April yang kami tidak menyangka begitu cepat
               Polri meresponnya," kata dia.

               Dia menambahkan, adanya desk tenaga kerja akan membantu para buruh
               melakukan proses pelaporan yang terkait dengan masalah Ketenagakerjaan.

               "Dan ini yang kami tunggu-tunggu ketika buruh, anggota-anggota kami bingung
               ketika ada pelanggaran UU ketenagakerjaan, melapor kemana? Nah, mudah-
               mudahan adanya desk ini saya yakin kita bisa menemukan formula yang tepat,"
               tambahnya.



































































                                                      Page 141 of 169.
   137   138   139   140   141   142   143   144   145   146   147