Page 17 - E-LKPD Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan Berbasis Guided Discovery untuk Melatihkan KPST_Neat
P. 17
Lets Think Generalisasi
Merumuskan Kesimpulan
Buatlah suatu kesimpulan berdasarkan rumusan masalah, hipotesis, dan data
hasil pengamatan kalian
Jawaban:
..................................................................................................................................
..................................................................................................................................
Petunjuk
Kesimpulan disusun dalam bentuk;
Kalimat singkat
Tidak menjelaskan data
Menjawab rumusan masalah
Misalnya: Berdasarkan hasill analisis percobaan, maka dapat disimpulkan
konsentrasi giberelin mempengaruhi perkecambahan biji dengan konsentrasi
paling optimal adalah konsentrasi giberelin 15 ppm.
Biowatch
Hormon Etilen
Setelah mengamati video pada fitur Biowatch,
apakah fungsi hormon etilen?
Jawab:
Sumber: 7activestudio
SELAMAT BELAJAR, SEMANGAT
MENGERJAKAN 11