Page 24 - revisi 2
P. 24
Konteks dalam pembelajaran IPA :
Pada tanaman padi, itik mampu memberikan pupuk yang
berupa kotorannya, membersihkan gulma, dan juga menjadi
predator untuk mengendalikan hama keong mas. Disamping itu
kotoran itik terdapat kandungan nitrogen (N) dan kalium (K)
yang memberikan nutrisi bagi tanaman padi.
Rekontruksi (Penjelasan Ilmiah) :
Petani membersihkan gulma tidak dengan menggunakan
herbisida sebab dapat merusak tanah akibat bahan kimianya dan
biayanya juga cukup besar.
Saat tik usia 15 hari dilepaskan beberapa hari ke sawah setelah
tanaman padi berusia 15-20 hari, dengan 4-6 ekor itik untuk setiap
area (0,1 ha) lawan sawah. Anak itik itu membantu
mengendalikan gulma dengan cara memakannya. Pengendalian
dengan azolia pinata yang mengapung di permukaan air.
Keberadaan azoila yang menutupi permukaan dapat menghambat
pertumbuhan gulma yang tumbuh dari biji. Selain itu azolia dapat
dimanfaatkan sebagai pupuk hijau untuk menyuburkan tanah.
INFO SAINS!
Azolia Pinata adalah jenis
tumbuhan paku air yang
mengapung di permukaan air.
Gambar 21. Pencemaran air laut
Sumber: asepajl22.blogspot.com 20