Page 16 - persamaan dan pertidaksamaan linear satu variabel
P. 16
PERBEDAAN PSLV DAN PTLSV
PSLV
suatu persamaan dengan satu variabel yang memiliki pangkat bulat
positif dan pangkat tertinggi variabelnya satu.
Simbol "=”
Contoh:
2x + 5 = 15
3y = 2y – 7
5a – 8 = 3a +4
2b + 3b = 2b – 18
18 = 2p + 2
PtSLV
suatu pertidaksamaan dengan satu variabel yang memiliki pangkat
bulat positif dan pangkat tertinggi variabelnya satu.
Simbol ">, ≥, atau ≤"
Contoh:
5x< 10 + 2x
3y> 2y – 14
5r – 10 ≤ 3r +4
16p + 10p ≥ 2p – 24
18t < 2t + 8