Page 19 - Bahan Ajar Relasi dan Fungsi
P. 19

BAB 3




                        DOMAIN, KODOMAIN, DAN RANGE



                        Perhatikan  fungsi  yang  dinyatakan  sebagai  diagram  panah


                  pada  gambar  dibawah  ini  !  pada  fungsi  tersebut,  himpunan  A
                  disebut  domain  (daerah  asal)  dan  himpunan  B  disebut  kodomain


                  (daerah kawan). Sedangkan daerah hasil disebut range.

                  perhatikan Contoh:


                                              A                       B




                                              1                      A
                                              2                      B

                                              3                      C




                        Himpunan A = {1,2,3} disebut domain. Himpunan B = {A,B,C}

                  disebut kodomain. Hasil pemetaan yaitu {A,B} disebut range.



                        Untuk lebih jelasnya silahkan menonton vidio berikut ini:





















                                                           13
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24