Page 20 - BULETIN 1263
P. 20

BULETIN            Parlementaria


            Andreas Susetyo Tagih Tindak
    KOMISI XI  • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA  Lanjut Bappenas Bahas RPJPN





            2025-2045






                        nggota Komisi
                        XI DPR RI           Artinya kalau untuk terlewat     ditujukan agar Capres dan
                                                                             Cawapres bisa menjadikan
                                            bagaimana implikasi dari RPJPN
                        Andreas Eddy        ini?” tanya anggota Badan        RPJPN 2025-2045 menjadi
                        Susetyo menagih     Legislasi ini kepada Menteri     rujukan penyusunan visi
            A tindak lanjut                 PPN/ Kepala Bappenas yang        dan misi. Dengan begitu
            Kementerian PPN/ Bappenas       hadir dalam rapat.               pemerintah berharap akan
            atas pertanyaannya pada 19 Juni    Dalam kesempatan yang         terjadi sinkronisasi sekaligus
            2023 terkait pembahasan Rencana   sama, Menteri PPN/ Kepala      terbukanya ruang kreasi
            Pembangunan Jangka Panjang      Bappenas memberikan              dalam penyusunan kebijakan.
            Nasional (RPJPN) 2025-2045. Hal   penjelasan bahwa undang-       Bappenas sendiri berharap
            tersebut dilontarkannya dalam   undang RPJPN 2025-2045           RPJPN 2025-2045 dapat
            rapat kerja membahas Rencana    awalnya masuk dalam              rampung pada tahun 2023 ini.
            Kerja dan Anggaran Kementerian   Prolegnas 2024. Atas direktif      uc/rdn
            PPN/Bappenas di Gedung          presiden, RPJPN 2025-2045 agar
            Nusantara I, Senayan Jakarta pada   dibahas di tahun 2023. Adapun
            Senin, (11/9).                  tahapan-tahapan pembahasan
               “Prakarsa Kementerian PPN    RUU RPJPN 2025-2045 baru
            Bappenas telah disusun sejak    bisa dilakukan setelah adanya
            Desember 2022 dan diharapkan    persetujuan dalam rapat
            dapat disahkan paling lambat    paripurna beberapa waktu silam.
            pada bulan September tahun         Mengenai pengesahan
            2023, sebelum pencalonan        RPJPN 2025-2045 awalnya
            Pasangan calon presiden dan     diharapkan rampung sebelum
            calon wakil presiden pada 19    masa pendaftaran calon
            Oktober 2023. Sekarang sudah    presiden, Kepala Bappenas
            11 September, Pak,” tanyanya    menuturkan bahwa hal tersebut
            seraya membaca jawaban tertulis
            yang diberikan Bappenas atas      Anggota Komisi XI DPR RI
            pertanyaannya yang lalu.          Andreas Eddy Susetyo.
               Politisi PDI-P ini lantas
            mengingatkan bahwa jawaban
            yang diberikan Bappenas
            atas pertanyaannya terkait
            pembahasan RPJPN merupakan
            jawaban resmi. Ia pun lantas
            menyoroti dan mempertanyakan
            implikasi batasan waktu yang
            dikaitkan dengan pendaftaran
            calon presiden seperti yang tertera                                                            Scan QR
                                                                                                           untuk berita
            pada jawaban Bappenas.                                                                         selengkapnya
               “Saya menggaris bawahi
            ini ‘disampaikan‘ sebelum       FOTO: DEP/PDT
            pencalonan pasangan (presiden),


            20  Nomor 1263/II/IX/2023  • September 2023
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24