Page 21 - E-MODUL SISTEM PENCERNAAN SMP
P. 21

Gambar 9 Kerongkongan
                                                           Sumber : Google


               c. Lambung  (Ventrikulus)




       Lambung           merupakan             alat

       pencernaan  yang  berbentuk

       kantung.  Dinding  lambung

       tersusun  dari  otot-otot  yang

       memanjang,  melingkar,  dan

       menyerong.  Agar  lambung

       tidak  bekerja  terlalu  berat,

       sebaiknya  kita  mengunyah                                       Gambar 10 Lambung Sumber : Google

       makanan sampai benar-benar  halus sebelum menelannya. Selain
       Selain  mencerna  makanan  secara  mekanis,  lambung  juga  mencerna

       makanan secara kimiawi.


                                                                             Bagian  atas,  daerah  pintu
            Lambung di                             KARDIA                    masuk         makanan          dan

               bagi 3                                                        kerongkongan
              daerah :
                                                                             Bagian        tengah         yang
                                                   FUNDUS
                                                                             bentuknya membulat


                                                                             Bagian       bawah,        daerah


                                                   PLORUS                    yang berhubungan dengan
                                                                             usus      dua       belas      jari
                                                                             (duodenum)


             1 9   |   E - M O D U L   S I S T E M   P E N C E R N A N
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26