Page 10 - modul 3 Makalah pelaku ekonomi
P. 10

d.

               Menggunakan tenaga kerja-tenaga kerja dari negara lain.

               Masyarakat juga melakukan kegiatan produksi. Kegiatannya akan tampak pada aktivitas
               berikutini.

               a.

               Masyarakat luar negeri menghasilkan barang yang tidak diproduksi oleh negara lain.

                b.

               Melakukan penanaman modal di negara lain.


               c.

               Memberikan pinjaman kepada negara yang membutuhkan.

               d.

               Mengirimkan tenaga kerja dan tenaga ahli ke negara-negara yang membutuhkan.

               Melalui kegiatan ekonomi yang dilakukan oleh masyarakat luar negeri akan
               memberikan pengaruh yang cukup besar bagi perekonomian suatu negara. Berikut ini beberapa p
               eranmasyarakat luar negeri dalam kegiatan ekonomi.

               a.

               Melalui kegiatan perdagangan (kegiatan ekspor impor) dapat meningkatkan
               kesejahteraanmasyarakat di negara yang bersangkutan.

                b.

               Adanya tukar-menukar tenaga kerja antarnegara dapat meningkatkan produktivitas tenaga
               kerja,sehingga dapat meningkat mutu serta jumlah barang yang dihasilkan.

               c.

               Membuka lapangan kerja baru.

               d.

               Meningkatkan keuangan atau pendapatan negara berupa devisa.Para pelaku ekonomi (rumah
               tangga, masyarakat luar negeri, perusahaan, dan negara) padadasarnya mempunyai hubungan
               yang sangat erat.

               5.

               KOPERASI

               Koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang atau badan hukum yang
               berlandaskan pada asas kekeluargaan dan demokrasi ekonomi. Kegiatan usaha koperasi
               merupakan penjabarandari UUD 1945 pasal 33 ayat (1). Dengan adanya penjelasan UUD 1945
   5   6   7   8   9   10   11