Page 27 - e-MODUL PEMBELAJARAN
P. 27
Teori Konstruktivisme
pada Pembejaran Kimia
2. Eksplorasi
Tahap eksplorasi merupakan tahap peserta didik
mengungkapkan dugaan sementara mengenai
konsep yang akan dipelajari.
3. Refleksi
Tahap refleksi merupakan tahap peserta didik
menganalisis dan mendiskusikan konsep yang telah
dipelajari.
5. Aplikasi, diskusi, dan penjelasan konsep
Tahap aplikasi, diskusi, dan penjelasan konsep
merupakan tahap guru menekankan konsep yang
dianggap penting melalui penjelasan konsep. Peserta
didik menarik kesimpulan dan dibimbing oleh guru.
F. Kelebihan Teori Konstruktivisme
Menurut Suprijono (2010) kelebihan pada teori
konstruktivisme, yaitu:
1. Peserta didik dapat mengembangkan konsep dari
pengalaman belajar sebelumnya.
2. Pengalaman pribadi peserta didik dapat membuat
proses belajar mereka lebih bermakna.
21
DESAIN PEMBELAJARAN KIMIA