Page 9 - E Modul Pdf
P. 9
2. Makan siang jam 12.00 s.d 16.00
3. Makan malam jam 18.00 s.d 20.00
Bagaimana jika kita kurang makan yang sehat dan bergizi?
“Badan kita akan lemas dan kurang tenaga, gampang sakit, tubuh tidak bisa tinggi”
Bolehkah kita makan banyak?
Kita harus makan secukupnya dan tidak boleh berlebihan, jika kita makan berlebihan maka:
Badan akan gemuk (obesitas) yang membuat kita sulit bergerak/beraktifitas
Malas belajar atau berfikir karna terasa mengantuk terus
9