Page 5 - RENSTRA LAPAS BAUBAU
P. 5

6.  Melakukan  pengelolaan  pengembangan  kompetensi  sumber  daya  manusia  di  lingkungan

                     Lapas Kelas IIA Baubau melalui usulan Diklat dll;

                 7.  Melaksanakan urusan tata usaha dan rumah tangga di lingkungan Lapas IIA Baubau.




                 Sub Bagian Tata Usaha Terdiri dari :

                  1.  Urusan Kepegawaian dan Keuangan;


                         Urusan Kepegawaian dan Keuangan mempunyai tugas melakukan urusan

                     kepegawaian dan keuangan. Dalam  mengimplementasikan  tugas  dan  fungsinya  Urusan

                     Kepegawaian dan Keuangan telah melaksanakan kegiatan antara lain :

                   Melakukan kegiatan rapat penyusunan kebutuhan dan anggaran Satker;

                   Menyelenggarakan kegiatan rapat penyusunan dan supervisi  usulan anggaran pagu indikatif


                     dan pagu anggaran satker;

                   Penyusunan Perjanjian Kinerja, Program Kerja dan Rencana Kerja Lapas Kelas IIA Baubau;

                     Rencana Strategis Tahun 2020 - 2024 Lapas Kelas IIA Baubau


                   Penyusunan Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LKIP) dan Laporan Tahunan (LAPTAH)

                     Lapas Kelas IIA Baubau;

                   Melaksanakan aplikasi SMART, E-Performance, E-Monev, dan TARJA (Target Kinerja);


                   Melaksnakan  pengajuan  usulan  belanja  modal  dan  anggaranpembangunan/renovasi

                     gedung bangunan;

                   Melaksanakan  evaluasi  pelaksanaan  SOP  Turunan  dan  penyempurnaan  SOP  Perubahan

                     atau Inovasi Lapas Kelas IIA Baubau;

                   Melaksanakan  pengadministrasian  Tindak  Lanjut  Laporan  Hasil  Pemeriksaan  (LHP)  di


                     Lingkungan Lapas Kelas IIA Baubau.

                      Sebagaimana  diketahui  sumber  daya  manusia  yaitu  Aparatur  Sipil  Negara  mempunyai

                  peran  yang  sangat  penting  dalam  dinamika  suatu  organisasi  mengingat  tugas-tugas  dalam

                  sistem  pemerintahan  yang  makin  kompleks.  Dalam  pelaksanaan  tugas  dan  fungsi  organisasi

                  Lembaga Pemasyarakatan kelas IIA Baubau, berikut disampaikan kondisi jumlah Aparatur Sipil


                  Negara  padatahun  2022.  Jumlah  Pegawai  Lembaga  Pemasyarakatan  Kelas  IIA  Baubau

                  Berdasarkan Jenis Kelamin


                                          Tabel 1.1 Jumlah Pegawai Berdasarkan Jenis Kelamin

                              No            Unit Pelaksana Teknis               Pria    Wanita      Jumlah
                                   Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA
                               1                                                 80        11          91
                                   Baubau
                                                           Jumlah                                      91






                     Rencana Strategis Tahun 2020 – 2024 Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA  Baubau
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10