Page 68 - E- Modul SPSS
P. 68

Dari normal Q-Q plot di atas terlihat bahwa seluruh data berada disekitar garis
                       normal atau mendekati garis normal. Berdasarkan hal tersebut maka dapat disimpulkan

                       bahwa kelompok data residual berdistribusi normal. Hal ini disebabkan karena syarat data
                       berdistribusi normal adalah ketika titik – titik pada plot mendekati atau menyentuh garis,

                       sebaliknya  jika  titik  –  titik  data  menjauhi  garis  maka  data  tersebut  tidak  berdistribusi
                       normal (Abdan, 2023 : 180). Sehingga, dapat disimpulkan bahwa kelompok data di atas

                       berdistribusi normal.


                   2.  Uji linieritas

                       a.  Masukkan data regresi sederhana seperti contoh berikut :





















                          Gambar 9. 10 Langkah Input Data SPSS



















                                                             60
   63   64   65   66   67   68   69   70   71   72   73