Page 28 - E-Modul Bimbingan Kelompok Bermuatan Kedamaian "Yuk Cegah Agresi Verbal"
P. 28

b  Faktor gangguan pengamatan atau tanggapan

                      Faktor  gangguan  pengamatan  merupakan  faktor  penyebab  yang  merujuk  pada

                      penglihatan dan tanggapan yang tidak baik, sehingga menjadi pendorong untuk berbicara

                      kasar, menghina,  bertengkar, dan marah-marah,  hal ini biasanya membuat  individu
                      mendapatkan teguran atau hukuman.


                   c  Gangguan Intelegensi
                      Faktor gangguan berpikir merupakan pemikiran dan kepercayaan yang tidak baik dan

                      dapat menyebabkan  seseorang berbahasa kasar, menghina, bertengkar, mengejek  dan

                      merasa  marah.  Pemikiran  tersebut  dapat  mendorong  seseorang  berbahasa  kasar  pada

                      orang lain.

                   d  Faktor Emosional

                      Faktor perasaan atau emosi merupakan perasaan yang dapat menyebabkan  siswa
                      berbahasa kasar dan marah. Jika perasaan ini muncul, maka tidak akan ada komunikasi

                      yang baik dalam berinteraksi antara individu yang satu dengan yang lain.


               A  Faktor Eksternal


                   a  Lingkungan Keluarga

                      Lingkungan keluarga merupakan faktor lingkungan yang sangat dekat dan berpengaruh

                      kepada setiap orang. Faktor tersebut mudah untuk membawa pengaruh terhadap perilaku
                      siswa, karena lingkungan keluarga merupakan lingkungan pertama mendapatkan didikan

                      yang biasa disebut dengan pola asuh orang tua.

                   b  Lingkungan Sosial

                      Faktor lingkungan  sosial merupakan  faktor  lingkungan  yang  dapat  mempengaruhi

                      seseorang dimana ia beradaptasi.
























                                                                                                           26
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33