Page 7 - Fitri Anisyah (210201109) E-Modul Ajar Fikih Hewan Yang Halal Dan Haram Untuk Dikonsumsi
P. 7
KOMPETENSI AWAL
Sebagian peserta didik memahami tentang ketentuan hewan yang halal dan
haram untuk dikonsumsi lalu cara mempraktikkannya, namun belum
memahami dengan baik mengenai jenis-jenis hewan halal dan haram serta
manfaat dan hikmahnya.
PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PPRA
~ Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, Berpikir Kritis,
~ Gotong Royong Berkeadaban (Taaddub), Keteladanan (Qudwah), dan
Toleransi (Tasamuh)
SARANA DAN PRASARANA
a. Media Pembelajaran:
Power point interaktif, Video Pembelajaran, LKPD, Gameshow quiz
Wordwall, Kartu gambar hewan halal dan haram.
b. Peralatan Pembelajaran:
Laptop, Jaringan internet, LCD proyektor, spidol, papan tulis. karton, lem,
gunting.
c. Sumber Belajar:
• Buku paket dan Link:
https://cendikia.kemenag.go.id/storage/uploads/file_path/file_18-01-2021_
6005c06f704ef.pdf
https://www.mtsn5karanganyar.sch.id/upload/file/88580544FIKIH_MTs_KE
LAS_VIII_KSKK_2020_CompressPdf.pdf
• Link E-Book:
https://g.co/kgs/cXjz3fj
https://opac.perpusnas.go.id/DetailOpac.aspx?id=1146710
https://www.gramedia.com/products/e-book-halal-haram-daging-binatang
3
Modul Ajar Fikih