Page 64 - modul
P. 64

Gambar 42. Perintah Menyimpan
                                                   Component Google Sketchup

                                 7)  Buatlah  sebuah  folder  untuk  menyimpan  komponen-  komponen  yang  telah
                                     dibuat, lalu buka folder tersebut.

                                 8)  Berikan nama pada komponen, lalu pilih Save

                              b.  Cara menggunakan komponen yang ada di aplikasi SketchUp
                                        Untuk  menggunakan  komponen  yang  ada  di  SketchUp,  ikutilah  langkah
                                 berikut ini:

                                 1)  Tampilkan Component Tray dengan cara klik Window, kemudian Klik Default
                                     Tray, lalu pilih Show Tray.

                                 2)  Setelah memilih Show Tray, akan mucul Expand jendela Components, pilihlah
                                     icon Details yang berada di samping Search box, kemudian pilih Open and

                                     Create or Create a local Collection






















               64 | P a g e
   59   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69