Page 9 - Primanora E-Modul Fluida Statis
P. 9
Gambar 1. Seorang penyelam sedang menyelam pada kedalaman tertentu
Sumber: https://pulauseribu-resorts.com/?page_id=3637
Tekanan yang berlaku pada zat cair adalah tekanan hidrostatis, yang dipengaruhi
kedalamannya. Hal ini dapat dirasakan oleh perenang atau penyelam yang merasakan
adanya tekanan keseluruh badan, karena fluida memberikan tekanan ke segala arah.
Tekanan hidrostatis adalah tekanan yang diberikan fluida yang diam
pada kedalaman tertentu.
Besarnya tekanan hidrostatis pada
kedalaman tertentu tergantung pada HIKMAH
kedalaman, massa jenis, dan luas
permukaan. Perhatikan Gambar 2, Kita Allah menciptakan lautan yang terpisah menjadi dua
contohkan cairan dengan massa m yang karakteristik yaitu tawar dan asin. Meskipun bergerak
dimasukkan pada gelas beker yang berdampingan pada lautan yang sama, dua
mempunyai luas alas A dengan ketinggian karakteristik tersebut tidak mengalami percampuran.
h. Ini berarti, berat air yang menekan Secara saintifik, hal ini dapat diterangkan bahwa ada
dasar gelas adalah mg. Jadi, tekanan di batas atau sekat pemisah antara dua lautan yang
berbeda itu. Dengan adanya pemisah inisetiap lautan
dasar gelas akibat zat cair tersebut memelihara karakteristiknya seperti kadar berat jenis,
adalah : kadar garam, biota laut, suhu, dan kemampuan
melarutkan oksigen. Fenomena berkumpulnya lautan
tawar dan asin yang menakjubkan dapat dimaknai
sebagai gambaran kehidupan manusia. Allah SWT
menciptakan makhluk dengan berpasang-pasangan
yang memiliki jenis, sifat atau karekteristik berbeda.
Keberpasangan sebagai sebuah sunnatullah, tidak
hanya ditemukan pada manusia, binatang, dan
tumbuhan. Dalam hidup keseharian tampak pula
bahwa segalanya hadir dalam bentuk yang saling
berpasangan; siang-malam, pagi-sore, senang-susah,
jantan-betina, dan seterusnya. Bumi pun demikian, ada
Gambar 2. Tekanan hidrostatis pada dasar kutub utara dan kutub selatan. Bahkan, atom yang
gelas ukur. dipercaya merepresantasikan wujud terkecil dan tak
terbagi, nyatanya juga terbagi dua: proton dan
Sumber: https://www.kelaspintar.id/blog/ elektron.
tips-pintar/konsep-hukum-archimedes-751/
3