Page 157 - Modul Ajar Fix per jenjang_2024/2025
P. 157

Alasan:
                   5   Menurut saya, antarkelompok sosial dapat saling terhubung dan
                       membentuk jaringan sosial jika memiliki kesamaan tujuan.
                       Alasan:

                 Diskusikan hasil jawaban kalian bersama Bapak/Ibu Guru di kelas!
                 Selanjutnya, simpulkan pengetahuan awal yang telah kalian peroleh sebagai bekal untuk
                 memahami materi pada bab ini.
                 Kesimpulan:


            F.  PENGAYAAN DAN REMEDIAL
                 Bapak/Ibu Guru dapat merangkum masukan yang diberikan oleh peserta didik pada aktivitas
                 Refleksi. Kegiatan refleksi sebaiknya disertai bukti untuk memudahkan Bapak/Ibu Guru
                 melakukan penilaian selain tes, misalnya penilaian portofolio berdasarkan bukti yang diserahkan
                 peserta didik. Selanjutnya, Bapak/Ibu Guru dapat melakukan kolaborasi dengan guru lain yang
                 serumpun atau melibatkan MGMP mata pelajaran sosiologi untuk memberikan masukan
                 optimalisasi pembelajaran di kelas. Masukan yang diberikan dapat memperbaiki dan
                 menyempurnakan kinerja Bapak/Ibu Guru dalam pembelajaran pada masa mendatang.

            G.  REFLEKSI GURU DAN PESERTA DIDIK
                 Mari merefleksikan hasil pembelajaran yang sudah kalian lakukan pada bab ini dengan mengisi
                 tabel berikut.
                 Portofolio Diriku
                  No.                     Pernyataan                        Setuju    Tidak Setuju      Bukti

                   1   Saya dapat membedakan konsep kelompok dan
                       pengelompokan sosial.

                   2   Saya dapat menjelaskan konsep dasar dan
                       perkembangan kelompok sosial.
                   3   Saya dapat menjelaskan konsep perilaku kolektif
                       dan membedakan ragam kelompok sosial dalam
                       masyarakat.
                   4   Saya dapat menganalisis dinamika kelompok
                       sosial dalam masyarakat.

                   5   Saya bertanggung jawab dan mampu bekerja sama
                       selama pembelajaran.

                   6   Saya mengimplementasikan informasi dan
                       pengetahuan yang telah dipelajari dalam
                       kehidupan sehari-hari.

                   7   Bapak/Ibu Guru menciptakan suasana belajar
                       yang menyenangkan sehingga memudahkan saya
                       memahami materi selama pelajaran.


                           Mengetahui,                                        Srengat, 12 Juli 2024
                         Kepala Sekolah                                       Guru Mata Pelajaran



                 NUR KHOLIS, S.Pd.I, M.Pd.I.                           NANING TRI SISTYAWATI, S.Pd

                   NIP. 19761107 200312 1 005                              NIP.1970111 8202421 2 003

                                                             44
   152   153   154   155   156   157   158   159   160   161   162